ASUHAN KEBIDANAN KOMPREHENSIF KEHAMILAN, PERSALINAN, BAYI BARU LAHIR, NIFAS , DAN KELUARGA BERENCANA PADA NY N UMUR 26 TAHUN G I P 0A 0 GESTASI 36 MINGGU 3 HARI DI PUSKESMAS SORONG BARAT TAHUN 2024

Detail Cantuman

Text

ASUHAN KEBIDANAN KOMPREHENSIF KEHAMILAN, PERSALINAN, BAYI BARU LAHIR, NIFAS , DAN KELUARGA BERENCANA PADA NY N UMUR 26 TAHUN G I P 0A 0 GESTASI 36 MINGGU 3 HARI DI PUSKESMAS SORONG BARAT TAHUN 2024

XML JSON

Masalah tingginya Angka Kematian Ibu (AKI) dan Angka Kematian Bayi
(AKB) masih tergolong tinggi, Menurut World Health Organization (WHO) AKI
di dunia tahun 2019 sebanyak 303.000 jiwa dan AKB didunia tahun 2019 sebanyak
18/1000 KH. Data dari Kementerian Kesehatan Republik Indonesia AKI pada tahun
2020 menunjukkan 4.627 kematian sedangkan AKB di Indonesia yaitu 28.158
kematian . Data dari Profil Kesehatan Provinsi Papua Barat tahun 2019, AKI di
Provinsi Papua Barat sebesar 41 kematian sedangkan AKB sebesar 82,10 per 1.000
kelahiran hidup. Kabupaten/Kota dengan AKB terendah dan AKI adalah
pegunungan Arfak sebesar 0,13 per 1.000 kelahiran.
Jenis penelitian ini bersifat deskriptif dengan menggunakan metode asuhan
kasus manajemen kebidanan 7 langkah Varney dan didokumentasikan dengan
metode SOAP. Subjek penelitian Ny. N yang didampingi saat hamil trimester III
dengan usia kehamilan 36 minggu 3 hari, bersalin bayi baru lahir, nifas dan
Keluarga Berencana (KB)
Hasil penelitian diperoleh GI P0 A0 umur 26 tahun dilaksanakan ANC
pertama tanggal 07 Februari 2024 dan ANC kedua tanggal 12 Februari 2024. Pada
tanggal 03 Maret pukul 06.30 WIT. Pukul 10.10 WIT pembukaan lengkap. Pada
pukul 10.40 WIT bayi lahir spontan. Pada Tanggal 03 Maret 2024 6 jam setelah
post partum Pukul 12.30 WIT dilakukan kunjungan pertama hingga kunjungan ke
28 hari Bayi Baru Lahir. Pada tanggal 04 Maret 2024 dilakukan kunjungan masa
nifas pertama pukul 03.45 WIT hingga kunjungan Kf 4, 42 hari masa nifas. Pada
tanggal 14 Mei 2024 pasien mengikuti suntik KB 3 bulan dipuskesmas Sorong
Barat Kota Sorong pukul 11.00 WIT


Detail Information

Item Type
Laporan Tugas Akhir
Penulis
Nursafira M - Personal Name
Student ID
4
Dosen Pembimbing
Andriana, M.Tr,Keb - - Dosen Pembimbing 1
Harlinah, S.ST, M,Keb - - Dosen Pembimbing 2
Penguji
Vera Iriani Abdullah, M.Keb - - Ketua Penguji
Kode Prodi PDDIKTI
15401
Edisi
Published
Departement
poltekkes Kemenkes sorong
Kontributor
Bahasa
Indonesia
Penerbit Poltekkes Kemenkes Sorong : Perpustakaan Sorong.,
Subyek
No Panggil
Copyright
POLITEKNIK KESEHATAN KEMENKES SORONG
Doi

Deposit User
Lukas Nanlohy, S.Sos

Lampiran Berkas

LOADING LIST...



Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnya  XML Detail